Bahan-bahan :
- 10 lembar Jamur tiram agak besar
- 3 sdm Kecap manis
- Secukupnya Bawang merah goreng
▶Bumbu halus :
- 1 sdt Ketumbar
- 3 buah Cabe rawit merah
- 1 butir Kemiri sangrai
- Sedikit Garam/kaldu bubuk
▶Bumbu olesan (campur rata) :
- 1 sdt Mentega
- 1/2 sdm Kecap manis
Langkah
- Didihkn secukupnya air di panci, masukkan jamur yg sdh dicuci bersih. Rebus sebentarr saja cuma asal layu. Tiriskn, peras, suwir seperlunya. Tusukkan ke tusuk sate.
- Campur rata bumbu halus dan kecap manis, tuang rata ke jamur, biarkn meresap 15 menit.
- Bakar sate jamur bolak-balik smp matang sambil dioles bahan olesan. Sajikan dg ditaburi bwg goreng atau dikucuri kecap manis.
Sumber : cookpad\
Tidak ada komentar:
Posting Komentar